Postingan

Pertanian untuk anak-anak : menanam benih pengetahuan tentang alam

  Pertanian adalam salah satu kegiatan manusia tertua yang berhubungan langsung dengan alam. Dalam dunia modern yang serba sibuk dan teknologi yang canggih, mengajarkan anak-anak tentang pertanian menjadi semakin penting. Mengapa demikian? Karena memperkenalkan anak-anak pada pertanian memberikan mereka pemahaman yang lebih dalam tentang alam, makanan, dan koreksi yang tak tergantikan dengan sumber daya alam. Mengapa pertanian penting ? Pertanian adalah dasar dari kehidupan kita. Dari makanan yang kita makan hingga pakaian yang kita kenakan, semuanya berasal dari pertanian. Melalui pertanian, kita belajar tentang siklus hidup, ketergantungan kita pada alam dan betapa berharganya sumbar daya alam yang kita miliki. Mengajarkan anak-anak tentang pertanian tidak hanya membantu mereka memahami asal usul makanan mereka, tetapi juga membangun rasa tanggung jawab keberanian dan menghargai kerja keras petani. Program tentang pertanian untuk anak-anak tidak hanya menyenangkan akan teta...

Eduwisata Pertanian Kampung Gagot

Gambar
Agro eduwisata Kampung Gagot adalah destinasi yang menakjubkan bagi pengunjung yang ingin memahami lebih dalam tentang pertanian, alam, dan kehidupan pedesaan. Terletak di tengah-tengah keindahan alam yang subur, Agro Eduwisata Kampung Gagot menawarkan pengalaman tak terlupakan yang melibatkan interaksi langsung dengan alam, hewan, dan kegiatan pertanian. Agro Eduwisata Kampung Gagot adalah kombinasi yang sempurna antara pendidikan dan wisata yang memungkinkan pengunjung terutama anak-anak untuk belajar sambil bermain. Destinasi ini menawaran berbagai kegiatan yang menyenangkan dan edukastif yang dirancang untuk memberikan pemahaman mendalam tentang pertanian dan pentingnya keberlanjutan. Apa yang membuat eduwisata Kampung Gagot begitu istimewa adalah lingkungannya yang alami dan menenangkan. Pengunjung akan dikelilingi oleh pohon-pohon, lingkungan masyarakat asli yang hangat dan ramah, udara segar yang memberikan nuansa damai yang sangat memanjakan pengunjung. Selama mengunjungi...

Kampung Gagot

  PERTANIAN GAGOT Wisata Edukasi Berkelanjutan Berwawasan Lingkungan Eduwisata Pertanian Kampung Gagot - Kampung Gagot Eduwisata Agro ( EDUFARM ) merupakan kampung asli yang terletak di Desa Kutawuluh RT 01/ RW 05, Kecamatan Purwonegoro, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah. Nama Gagot berasal dari nama Kyai yang pada zaman dahulu pernah tinggal di kampung ini. Hal ini ditandai dengan adanya makam/ punden Kyai Gagot yang berada di kampung ini. Kampung Gagot berdiri sejak 2017 telah memberikan layanan edukasi pertanian terpadu mulai dari pertanian, peternakan, perikanan, olahan, dan juga pemasaran. Kegiatan di Kampung Gagot dikemas secara kreatif dan menyenangkan serta dengan memperhatikan kearifan lokal. Secara umum masyarakat di Kampung Gagot berprofesi sebagai petani, peternak, perikanan dan tanaman pangan. Kampung ini dihuni 17 rumah, 20 KK , 60 Jiwa. Mayoritas masyarakatnya adalah petani karenanya tercetus nama Kampung Gagot mencoba membuka peluang dari segi pariwisata ...